Polarisasi Kelompok dalam Internet

II. Polarisasi kelompok dalam internet

Menurut KBBI, polarisasi memiliki beberapa pengertian yaitu: proses perbuatan, pembagian atas dua bagian yang berlawanan. Polarisasi dalam internet berkaitan dengan pengguna internet  menggunakan jejaring sosial maupun fasilitas internet. Sikap, perilaku dan kepribadian seseorang menimbulkan polarisasi kelompok dalam internet. Misalnya, seseorang menggunakan twitter. Orang lain yang follow kita, disebut followers. Sedangkan kita yang  follow orang lain disebut following. Seseorang mem-follow twitter temannya, maka terjadi interaksi satu sama lain.

Ketika seseorang mem-posting tweet, orang lain akan memberikan pendapat tweet orang tersebut. Semakin sering orang itu memberikan pendapat di tweet orang lain, kepedulian orang itu kepada orang lain akan muncul walaupun tidak secara langsung.  kita dapat melihat kepribadian seseorang dari tweet tersebut. Kemudian, terbentuknya suatu kelompok dalam internet di twitter. Contohnya, teman-teman dikelas kita mem-follow twitter  kelas kita. Setiap informasi yang penting dapat disebar dengan cepat. Kita juga dapat bertukar pendapat dengan teman dan perilaku ini akan membentuk polarisasi kelompok.

silahkan buka topik yang sama : ajrin syarafina , andari , amadea

http://kbbi.web.id/polarisasi

This entry was posted in Uncategorized. Bookmark the permalink.

Leave a comment